Kamis, 11 Mei 2017

EDARAN MAJELIS, INFORMASI LIBUR RAMADHAN 1438 H, AGENDA AKHIR TAHUN PELAJARAN 2016/2017




Muhaka Online - Menjelang masa berakhirnya tahun pelajaran 2016/2017, PDM Majelis Pendidikan Dasar dan Menengah Muhammadiyah Kota Surakarta mengeluarkan edaran yang berisi informasi tentang agenda kegiatan akhir tahun pelajaran yang bersamaan dengan datangnya bulan Ramadhan 1438 H, serta menghadapi 1 Syawal 1438 H (idul fitri) dan awal masuk pelajaran di tahun 2017/2018.