Senin, 28 Agustus 2017

UPACARA PERINGATAN HUT REPUBLIK INDONESIA KE-72

Mudaka Online - Upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia ke 72 digelar di halaman utama SD Muhammadiyah 2 Surakarta. Peserta upacara diikuti oleh bapak/ibu guru, bapak/ibu tenaga kependidikan, serta siswa siswi kelas 4, 5, dan 6. Adapun bapak kepala sekolah, Bapak Suyanto, selaku pembina upacara.

Upacara dimulai sekitar pukul 07.30 dengan suasana yang tertib dan khidmat.

Inilah foto-foto upacara peringatan HUT RI ke 72 di SD Muhammadiyah 2 Surakarta :

petugas upacara tengah menyiapkan peserta upacara

bapak/ibu guru dan tenaga kependidikan mengikuti upacara


petugas mempersiapkan perngibaran sang Merah Putih

pengibaran bendera merah putih

bapak/ibu guru memberikan hormat saat pengibaran bendera merah putih




pembina upacara memberikan amanat

pembacaan janji pelajar Muhammadiyah ditirukan peserta upacara



0 komentar:

Posting Komentar